Dengan etos DIY yang dianutnya, LAIN secara tidak langsung tengah mendobrak tatanan norma-norma seragam yang sebelumnya dilanggengkan Orde Baru.
Kategori: music
Gojira dan Antroposentrisme
Melalui musiknya Gojira bicara tentang sampah plastik yang mengotori lautan, kemungkinan buruk matinya ibu bumi karena tingkah manusia, dan kemarahan lainnya terkait bencana ekologi yang dipicu ulah manusia.
Kill Your Idols
Cara terbaik tetap waras dan keluar dari paradoks berubahnya pandangan politik para idola kita ini adalah dengan cara membuat sebuah garis demarkasi, memisahkan antara sang seniman dengan karya seninya.
#ArisRead2020
Ulasan pendek dari beberapa buku yang saya baca hingga pertengahan 2020 ini.
Selamat Jalan The Godfather of Broken Heart
Musik campursari Didi Kempot menegaskan bahwa menjadi nggrantes alias sedih itu adalah lumrah dan manusiawi. Bahwa cowok atau cewek berhak dan boleh bersedih, lalu menangisi kesedihan tersebut.
Membenci K-Pop a la JRX
Ada banyak hal yang bisa membuat Indonesia pintar. Misalnya perpustakaan ataupun sekolah gratis. Akan lebih afdal jika semua itu dibarengi dengan musnahnya pola pikir seksis bahwa laki-laki cantik pantas mendapat cercaan dari orang yang menjual punk.
Apakah Ulasan Musik Masih Penting?
Dengan masih mengulas musik, kita telah melakukan sesuatu yang penting: berbagi ilmu pengetahuan. Iya, musik adalah bentuk ilmu pengetahuan, bukan sekadar sebuah hiburan.
Ballad of a Pandemic
Bagi mereka yang menjalani swakarantina, segala cara akan dilakukan agar diri tetap waras.
Bahkan Orang Korea Pun Bisa Berdangdut
Budaya itu fluid, cair. Ibarat air yang harus luwes mengikuti kelokan jalur sungai, budaya harus luwes mengikuti zaman.
Ihwal Kesehatan Mental di Blantika Musik Nusantara
Kita patut sadar bahwa barangkali ucapan selamat pagi, atau terima kasih, atau pelukan hangat kita pada orang terdekat dapat membantunya keluar dari lingkaran setan gangguan mental.